CRO adalah praktik data-driven untuk meningkatkan persentase pengunjung yang melakukan aksi bernilai (lead, checkout, subscribe, dll.). Cocok saat trafik sudah ada namun konversi stagnan, biaya akuisisi naik, atau ada drop-off pada funnel.
Framework: PIE, ICE, AIDA, PAS, LIFT Model, Heuristic Evaluation, User Journey Map.
Tools: GA4, GTM, Looker Studio, Hotjar/Crazy Egg/Microsoft Clarity/FullStory, VWO/Optimizely/AB Tasty, Mixpanel/Amplitude, Zuko (form), Figma, Spreadsheet backlog.
Untuk melihat pola klik/scroll, rage click, form error, dan area yang terlewat. Temuan ini dipadukan dengan data kuantitatif agar hipotesis lebih tajam. Privasi dijaga (masking input sensitif, IP anon, consent).
Jika ingin menguji kombinasi beberapa elemen sekaligus dan situs punya trafik besar. Jika trafik terbatas, gunakan A/B bertahap atau factorial sequence.
Ya, dengan guardrail: tidak mengubah konten kritis SEO tanpa uji terkontrol, meminimalkan layout shift, menghindari skrip berat, dan memastikan aksesibilitas. Eksperimen dijalankan tanpa cloaking.
Umumnya retainer bulanan (riset, desain, eksekusi eksperimen, pelaporan). Biaya tool pihak ketiga (VWO/Optimizely/Hotjar) di luar retainer kecuali disepakati.
Isi form singkat dan kami akan menyusun quick audit + proposal CRO awal.